JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Kini tambah sebanyak 1,693 kasus terkonfirmasi positif Covid-19 sehingga totalnya di Indonesia menjadi 128,776 kasus per Selasa (11/8/2020).
Sementara jumlah pasien dalam perawatan 39,242 atau setara 30,5% dari yang terkonfirmasi.
- Update Data COVID-19 pada 10 Agustus: 127.083 Positif, 82.236 Sembuh, 5.765 Meninggal
- Jumlah Pasien Covid-19 Sembuh Tambah 1.646 Orang
Sedangkan yang sembuh dan telah pulang ke rumahnya sebanyak 83,710 orang atau 65,% dari yang terkonfirmasi.
Yang meninggal dunia sebanyak 5,842 atau 4,5% dari total terkonfirmasi Covid-19. (adams)