JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Tumben nih perusahaan raksasa Migas Indonesia PT Pertamina Group membuka lowongan kerja baru kepada khalayak secara umum.
Kepastian itu tertera dalam Rekrutmen Bersama BUMN 2022 untuk mengisi formasi yang diinginkan. Dikutif dari akun Instagram resmi @pertaminacareer, registrasi dibuka mulai 14 hinga 25 April 2022 di https://rekrutmenbersama.fhcibumn.id/ .
Berikut Formasinya :
1. Subholding refining & petrochemical – PT Kilang Pertamina International
Jr Engineer (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 17.500)
Jr Officer (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 1.000)
Jr Officer (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 1.000).
Jr Officer (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 1.000).
Jr Officer (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 2.000).
Jr Officer (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 1.000).
Operator (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 15.000).
Jr Assistant (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 1.500).
Jr Assistant (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 1.000).
2. Subholding commercial & trading
a. PT Pertamina Patra Niaga
Jr Officer/Sales Branch/Jr Engineer ( Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 12.000).
Operator (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 14.500).
b. PT Pertamina Retail
Jr Officer (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 2.500).
Operator ( Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 2.000).
c. PT Pertamina Lubricants
Jr. Supervisor /Jr. Engineer/Jr. Analyst (Jenjang: S1-Perguruan Tinggi; Kuota Pendaftaran: 2.500).
Assistant/Adm. (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 2.500).
3. Subholding upstream – PT Pertamina Hulu Energi
Operator Well (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 2.000).
Operator Process (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 2.000).
Technician Mechanical (Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 2.000).
Technician Instrument ( Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 2.000).
Technician Electrical ( Jenjang: Diploma III; Kuota Pendaftaran: 2.000).