JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Indek saham acuan bursa Tokyo, Jepang, TOPIX, JPX- Nikkei 400 dan lainnya rebound pada perdagangan Selasa (4/9/2018) setelah sebelumnya kompak anjlok ke zona merah pada perdagangan awal pekan ini, Senin (3/9/2018).
‘Mayoritas saham utama sudah rebound termasuk Topix, tetapi Nikkei 225 masih lemah 10.30 poin’, ujar pialang mengatakan.
Trennya:
-TOPIX 1,720.97 +0.66
-JPX-Nikkei 400 15,216.20 +3.35
-REIT Index 1,749.35 +1.55
-Mothers Index 1,046.73 +13.28
-JASDAQ INDEX 166.00 +0.22
-Nikkei 225 22,697.08 -10.30
-Nikkei 225 Futures 22,720 +10
-Nikkei 225 VI 15.46 -0.11
(linda)