JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Sejumlah artis Indonesia dipastikan akan menyaksikan pesta pembukaan Asian Games 2018 pada 18 Agustus di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.
Mereka itu antara lain, Anggun C Sasmi, Raisa, Tulus, Edo Kondologit, Putri Ayu, Fatin, GAC, Kamasean, dan Via Vallen.
Laman Asiangames2018.id, mengatakan para artis di atas sebuah panggung yang spektakuler itu.
Bahkan juga artis muda, Mikha Tambayong yang dipercaya sebagai pembawa Obor Asian Games 2018. (caca)