JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Sejumlah klub akan melanjutkan pertandingan Liga Champions atau UEFA Champions League musim 2020-2 digelar pada selasa malam hingga dini hari Rabu (28/10/2020) di berbagai stadion, data bbc sbb :
-Marseille 20:00 Man City
-Liverpool 20:00 FC Midtjylland
-Lokomotiv Moscow 17:55 Bayern Munich
-Shakhtar Donetsk 17:55 Inter Milan
-Atl Madrid 20:00 RB Salzburg
-B Mgladbach 20:00 Real Madrid
-FC Porto 20:00 Olympiakos
-Atalanta 20:00 Ajax
(mulia)