JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Tim hebat ini akan melakoni pertandingan penyisihan group hingga sebagian berusaha lolos ke babak 16 besar Liga Champions atau UEFA Champions Legaue pada dini hari Kamis (26/11/2020).
Bayern Munich, Liverpool, Manchester City berpeluang lolos ke babak 16 besar sebagai pemuncak group masing-masing. Namun Real Madird masih sulit karena peringkat ketiga group B yang dipimpin B Mgladbach.
-Olympiakos vs Man City
-Liverpool vs Atalanta
-B Mgladbach vs Shakhtar Donetsk
-Atl Madrid vs Lokomotiv Moscow
-Bayern Munich vs RB Salzburg
-Inter Milan vs Real Madrid
-Marseille vs FC Porto
-Ajax vs FC Midtjylland
(bbc/mulia)