JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Isak tangis dan suasana haru mewarnai pelepasan ayahanda tercinta untuk dimakamkan di tempat peristirahatannya.
Bahwa ayahanda artis cantik Citra Kirana, tengah pergi untuk selamanya meninggalkan dunia fana ini menemui takdirnya-menghadap Alloh SWT. Beliau dimakamkan Sirnaraga, Bandung, Jawa Barat.
Dalam suasana Covid-19 ini, tak banyak orang yang hadir. Karena memang dilarang. Tampak di pemakaman itu hanya keluarga dan kerabat terdekat saja.
“Selamat jalan ayah”. (dadang)