JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Real Madrid pada leg pertam semifinal UEFA Champions League (UCL) atau Liga Champions dini hari Rabu (6/4/2021) di Bernabeu Stadium, Spanyol.
Gol pertama dicetak oleh anak Brazil, Vinícius Júnior yang mendapatkan asis panjang dari Tony Kroos menit 27, gol kedua disusul Marco Asensio menit 36.
Pada babak pertama ini Madrid unggul 2-0 hingga turun minum. Sayangnya, tak satupun potensi gol dari Liverpool. Bahkan permainan The Reds asuhan Jurgen Klopp, bekas juara UCL menghadapi lawannya di final tahun 2018 ini. Baik Mohamed Salah dan Sadio Mane tak dapat suplai bola.
Di awal babak kedua, melalui sebuah kemelut di mulut gawang, Mohammed Salah mencetak gol memperkecil kekalahan menjadi 2-1.
Namun lagi-lagi Vinícius Júnior yang berdiri bebas di mulut gawang dapat asis matang dari Modrik dan gol menit 65 mengubah skor menjadi 3-1.
Pertarungan leg kedua akan digelar pekan depan di Anfield Stadium markas Liverpool.
Sebelumnya diberitakan, Kapten Real Madrid, Sergio Ramos hampir dipastikan absen melawan Liverpool pada laga perempat final Liga Champions atau UEFA Champions League/UCL pada 6 April 2021.
“Ramos 35 tahun menderita cedera otot betis,” ujar BBC cilansir Kamis (2/4/2201). (mulia)