JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- “Ini adalah capaian tertinggi. Dan, kita akan kejar sehingga 90-95 persen lansia bisa tuntas divaksin sebelum Idul Fitri nanti,”.
Itu dia harapan Gubernur DKI Jakarta melalui akun instagram @aniesbaswedan pada Selasa (13/4/2021).
Anies syukur juga para tenaga kesehatan sudah hampir 100 persen mendapatkan vaksin dosis kedua.
“Berita-berita baik ini ikut menjadi pertimbangan menjadi dasar pemerintah dalam mengatur kegiatan pembatasan kegiatan ibadah di bulan Ramadhan. Yang tahun ini bisa lebih longgar dibandingkan dengan tahun lalu,” imbuhnya. (adams)