JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- AC Milan Sedih. Diamuk Inter Milan dengan skor 0-3 dalam duel bigmatch dan Derby Milan pada Minggu malam (21/2/2021). Irosoneri bertekuk lutut dibantai Inerazuri.
Tim tuan rumah tak berkutik dengan tingginya serangan tim tamu. Babak awal malah pasukan pendatang sudah beringas membobol gawang tuan rumah.
Pasukan biru-hitam mencetak tiga gol itu masing- masing dua oleh Lautaro Martinez menit ke-5 dan 57, disusul sang bomber Rimelu Lukaku menit 66.
Lengkap sudah penderitaan tim tuan rumah dan harus tergeser dari klasemen Liga Italia Seri A itu. Ironis memang.
Tapi apa daya, itulah sepakbola, meski pengamat mengunggulkan mereka sebelum main. Nyatanya di lapangan berbalik jadi kekalahan telak dan memalukan.
Pertandingan lainnya :
-Parma 2-2 Udinese
-Ataloanta 4-2 Napoli
-Benevento vs Roma belum main
(mulia)