JAKARTA, CITRAINDONESIA.COM- Suhu udara hari ini berkisar 23 sampai 34 derajat celsius. Tapi ada potensi hujan karena berawan juga.
‘Suhu udara hari ini berkisar 23 sampai 34 derajat celsius’, ujar Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi, Minggu (15/7/2018).
Ditambahkan Kabag Humas BMKG, Hary Tirto Djatmiko menuturkan, saat siang dan malam hari cuaca di lima wilayah kota dan Kabupaten Kepulauan Seribu juga diperkirakan cerah berawan. ‘Cuaca cerah berawan diprediksi berlanjut hingga dini hari’.
Hari ini berhembus Angin Timur Laut-Tenggara berkecepatan 08-23 kilometer per jam dengan kelembapan udara 55 hingga 85 persen. (admas)